Jumat, 11 Mei 2012

Pasang Tombol Facebook Like di blogger


Pasang Tombol Facebook Like di blogger


Posting berikut merupakan realisasi dari fasilitas “Tanya Saja!” yang di luncurkan kang Rohman. Dan berikut adalah pertanyaan yang masuk ;

Kang saya mau tanya. Gimana ya cara buat di setiap postingan ada script "Like" kaya di facebook?

Jawaban :
tombol-facebook-likeYang dimaksud Script Like dari pertanyaan diatas mungkin adalah tombol Facebook Like yang seperti
ada di facebook kali yah, koreksi jika salah Winking.

Tombol facebook Like berfungsi untuk mempermudah pengunjung blog anda untuk berbagi atau merekomendasikan artikel anda ke teman-teman mereka yang ada di facebook. Hal ini tentu saja apabila postingan anda dirasa bermanfaat bagi mereka dan ingin memberitahukan kepada teman-temannya.
Memasang tombol facebook like merupakan salah satu trik untuk mendapatkan jumlah pengunjung yang melimpah dari mereka para penggemar facebook, mengingat facebook merupakan situs jejaring sosial paling populer saat ini. Jadi, bagaimana cara memasang tombol facebook like di blogger?

0 komentar:

Posting Komentar